ASMAUL HUSNA (AL-MUHYI)
Al-Muhyi (اَلْمُحْيِيْ) artinya Yang Maha Menghidupkan. Alloh
berfirman dalam surat Qof ayat 43:
$¯RÎ)
ß`øtwU
¾ÄÓôvéU
àMÏJçRur
$uZøs9Î)ur
çÅÁyJø9$#
ÇÍÌÈ
Artinya:”
Sesungguhnya Kami menghidupkan dan mematikan dan hanya kepada Kami-lah tempat
kembali (semua makhluk)”.
Hikmah mengamalkan Al-Muhyi
adalah dapat memahami arti kehidupan yang hakiki, yaitu:
- Tujuan
hidup adalah untuk mencapai Ridho Alloh, dengan meluruskan niat;
- Tugas
hidup adalah beribadah dan memakmurkan bumi;
- Alat
hidup adalah seluruh anugrah yang telah diterima;
- Teladan
hidup yaitu Muhammad Saw.
0 komentar:
Posting Komentar